Rabu, 25 April 2012

Foto Kereta Tercepat di Dunia

 
Mungkin sebagai warga indonesia masih membayangkan bagaimana bentuknya kereta api tercepat didunia yang kecepatannya mencapai 300 km/jam atau bahkan lebih. kalau begitu hih gannn... ada foto-foto kereta tercepat didunia.
sumber

Mulai dibangun pada 1993, ETR 500 atau Elettro Treno Rapido 500 kereta berkecepatan tinggi di Italia yang bisa mencapai kecepatan 300 km/jam

CRH380A adalah salah satu dari empat kereta kecepatan tinggi milik Cina yang bisa mencapai kecepatan 380 km/jam di jalur kereta api cepat Cina yang baru dibangun.
HSL 1, Belgia berjalan dengan kecepatan 300 km/jam dan menghubungkan Brussels ke LGV Nord.
 

0 comments:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
lufiashare. Diberdayakan oleh Blogger.

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More